Show all

Information

Mengintegrasikan XAMPP dan PostGreSQL di Windows

Barangkali ada rekan-rekan developer yang sedang ngulik aplikasi web dengan database postgreSQL , saya tuliskan langkah-langkah integrasinya sebagai berikut .
Sebagai catatan, saya buat [xampp-direktori] di direktor F: silakan sesuaikan saja dengan environment yang ada di masing-masing PC .
Pre-requisite

  1. XAMPP , xampp-win32-1.7.3.exe
  2. postgreSQL , postgresql-9.0.1-1-windows.exe
  3. phpPgAdmin , phpPgAdmin-5.0.2.zip
  4. notepad untuk edit

Langkah 1 : Instalasi XAMPP for Windows

  1. jalankan xampp-win32-1.7.3.exe
  2. ikuti langkah-langkah instalasi ,

Langkah 2 : Instalasi PostgreSQL

  1. jalankan setup installer postgresql-9.0.1-1-windows.exe
  2. ikuti langkah-langkah instalasi
  3. definisikan direktori instalasi di [xampp-direktori] hasilnya adalah direktori [xampp-direktori]PostGreSQL9.0
  4. tuliskan password untuk user db ‘postgres’ .
  5. Jalankan [start menu][all programs][postgresql][pgAdmin III]
  • klik-kanan [Server] [PostgreSQL 9.0] pilih ‘connect’ ketik password untuk user ‘postgres’
  • klik-kanan [Login Roles] , pilih ‘New Login Role’ , ketik role name : admin, password, . Pada tab [Role privileges] pilih ‘Superuser’ , klik OK
  • klik-kanan [Databases] pilih ‘New Databases’ , ketik Name, pilih Owner, klik OK

Langkah 3 : Instalasi phpPgAdmin 3.1 Deploy phpPgAdmin

 

  1. ekstrak dan copy phpPgAdmin-5.0.2.zip ke folder [xampp-direktori]/phpPgAdmin
  2. edit [xampp-direktori]phpPgAdminconfconfig.inc , untuk baris-baris berikut











Related

Facebook Comments

Back to the top